Scholarship

Siapa sih yang ngak mau belajar di Jepang, apalagi kalau tanpa biaya alias free (Malah dapat tunjangan lho). Pada postingan kali ini, saya akan share sedikit mengenai informasi beasiswa ke Jepang. Salah satu program beasiswa ke Jepang yang paling terkenal adalah “program mombu-kagakushoo”.
Program beasiswa ini dibiayai oleh pemerintah jepang melalui kementerian pendidikan, kebudayaan, olahraga, science dan tekhnologi. Memang tidak mudah untuk bisa tembus ke sana, tapi ngak ada salahnya untuk kamu coba. Program ini diselenggarakan setiap tahun, jadi kegagalan kamu akan menjadi modal untuk tes selanjutnya.

Jenis program beasiswa “Mombu-kagakushoo”
• Program Research Student
• Research Student U to U
• Program Undergraduate (S-1)
• College of Technology (D-3)
• Profesional Training College
• Teacher Training
• Japanese Studies

Untuk informasi lebih jelas, silakan anda kunjungi website kedutaan jepang berikut ini http://www.id.emb-japan.go.jp/sch.html

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites